Referensi Klinik Kesehatan Di Magelang Yang Kerjasama dengan BPJS (PPK 1) Non Puskesmas

Berikut ini kami berikan ada 7 Referensi Klinik Pratama sebagai PPK tingkat 1 di area kabupaten Magelang yang ikut kerjasama dengan program BPJS. jadi PPK tingkat 1 ini adalah tempat dimana anda pertama kali berobat, setingkat dengan puskesmas. Jadi pilihannya mudah, mau pilih Puskesmas, Klinik Pratama (Seperti di bawah) atau juga bisa pilih dokter praktek keluarga yang sudah ditunjuk oleh BPJS.

klinik praama ppk 1 kab kota magelang

Sebaiknya anda pilih mana yang paling sreg di hati anda karena jika anda ingin mengubah PPK layanan BPJS anda harus nunggu selama 3 bulan berikutnya. jadi ga bisa setiap bulan pindah fasilitas pelayanan kesehatan. Mintalah referensi kepada masyarakat atau peserta yang sudah ikut di klinik tersebut untuk mendapatkan info pelayanan, keramahan, dan kenyamanan dari tiap tiap fasyankes.
Berikut ini daftar kliniknya :

NO.
KODE
NAMA FASKES
ALAMAT FASKES
1
0148B001
KLINIK DAQU SEHAT
JL. JOGJA - MAGELANG KM23
2
0148B002
KLINIK PRATAMA KAUMAN
JL. MAGELANG -PWRJO KM 17
3
0148B003
KLINIK AN-NUUR
Gesikan, Ngluwar
4
0148B004
KLINIK PRATAMA NAILU SYIFA
JL. BANDONGAN - MAGELANG
5
0148B005
KLINIK SEJAHTERA
JL. MAGELANG PURWOREJO KM 10
6
0148U017
dr. BP PUSPITA (JST)
JL PANCA ARGA MASJID PAKELAN
7
0148U018
BP PURUHITA HEALTH CENTER (JST
JL. KH DALHAR NO.207


hingga saat ini di area kab magelang klinik yang sudah bekerjasama ada 7, seperti daftar diatas. Jika anda ingin pilih segera ke kantor BPJS, Daftar baru dan pilih saja mana yang anda inginkan. Jika anda ingin memilih Puskesmas juga boleh jika memang pelayanannya lebih baik. 

0 Response to "Referensi Klinik Kesehatan Di Magelang Yang Kerjasama dengan BPJS (PPK 1) Non Puskesmas"

Post a Comment